Cara Mengganti Password Root Di Centos


Cara Mengganti Password Root Di Centos - Selamat pagi gan kali ini saya akan share tutorial tentang vps yaitu lebih detailnya lagi Cara Mengganti password Root Di Centos. saya mau cerita sedikit tentang pengalaman saya yang baru belajar vps kesulitan pada bagian password nya, mungkin agan-agan pemilik vps juga mempunyai kendala seperti yang saya alami yaitu tentang password untuk login ke dalam root yaitu menggunakan password gabungan dari huruf-huruf sehingga sulit di hafal ( menurut saya ) ^.^  gak usah lama-lama ya silahkan lihat dibawah ini tutorial nya, :-)

1. Buka Putty jika belum punya silahkan download disini 
2. Setelah itu login sebagai root
3. Jika sudah berhasil login sebagai root lalu ketik perintah ini  kedalam terminal passwd
4. Setelah itu masukkan password baru
5. Jika berhasil nanti akan muncul pesan seperti di bawah ini
6. Setelah itu anda logi lagi sebagai root menggunakan password yang baru dan lihat apa yang terjadi. ^.^

Terima kasih anda sudah berkenan mapir di blog yang yang jelek ini dan membaca artikel ini Cara Mengganti Password Root Di Centos. Semoga artikel ini bermanfaat. ^.^

Subscribe to receive free email updates:

3 Responses to "Cara Mengganti Password Root Di Centos"

Terima Kasih Sobat Sudah:

1. Berkomentar Dengan Sopan dan santun
2. Tidak Memasukkan Link Aktif Dalam Form Komentar
3. komentar kasar/berbau Sara/Porno saya anggap sebagai SPAM

Demikian harap di maklumi .